Dalam bahasa Indonesia sinonim mempunyai lawan kata yaitu antonim.
Dibawah ini merupakan contoh kata kata sinonim Bahasa Indonesia
Ganteng : Tampan
Buruk : Jelek
Mati : wafat : meninggal : mangkat
Binatang : Hewan
Tumbuhan : Tanaman
haus : dahaga
Pakaian : Baju
Aku : saya
Bertemu : Berjumpa
Kembang : Bunga
Bisa : Dapat
Ibu : Bunda
Mini : Kecil
Hancur : Musnah
Usang : Nama
Angka : Nomor
Kelompok : Grup
Lokasi : Tempat
Publik : Umum
Makna : Arti
Mempunyai : Memiliki
Pengertian : Definisi
Palu : Godam
Pangkas : Cukur
Pangkat : Derajat
Panca : Lima
Pegal : kaku
Stamina : Kebugaran
Cahaya : Sinar
Surya : Matahari
Taat : Patuh
Tampik : Menampik
Tandus : Gersang
Utus : Suruh
Untung : Laba
Unit : Satuan
Upah : Bayaran
Ziarah : Berkunjung
Wahid : Satu
Volume : Isi
Komando : Perintah
Nah, diatas merupakan contoh kata kata sinonim bahasa Indonesia. Terima kasih telah berkunjung di blog-penerang.blogspot.com dalam artikel yang berjudul contoh kata kata sinonim bahasa Indonesia